Dengan memohon Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:
Jam berdetak begitu cepat, di antara momen mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami berharap dapat menyambut keluarga dan teman-teman untuk menyaksikan hari bahagia kami.
00Hari
00Jam
00Menit
00Detik
Love Story
2018
Benang merah ini dimulai di tahun 2018, ketika mereka hanya saling mengenal sebagai mahasiswa di kampus dan jurusan yang sama. Tidak ada interaksi lebih, hanya sekadar mengenal tanpa saling menyapa.
10 Desember 2023
Pada 10 Desember 2023, setelah bertahun-tahun menjalani kehidupan masing-masing, mereka kembali di pertemukan dalam suatu kesempatan.
07 Mei 2024
Bermula dari pertemuan yang tidak disangka sebelumnya. Percakapan mereka naik tingkat menjadi sebuah niat yang lebih serius.
25 Desember 2024
Tepat pada 25 Desember 2024, niat serius tersebut disampaikan kepada keluarga dan acara pertunangan yang sederhana pun dilakukan.
15 Juni 2025
15 Juni 2025 Merupakan hari bahagia yang mereka tetapkan sebagai awal langkah menjalani kisah membangun rumah tangga.
Epilog
Melalui lika-liku kehidupan yang penuh warna, kami belajar arti kesabaran, pengertian, dan saling melengkapi. Kini, saat yang kami tunggu-tunggu telah tiba. Dengan penuh syukur, kami ingin mengundang Anda untuk merayakan hari bahagia kami, hari dimana dua hati yang berbeda kini bersatu dalam ikatan pernikahan yang diberkahi oleh-Nya.
Our Gallery
"Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya adalah Dia menciptakan untukmu pasangan-pasangan dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antara kamu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir."
(QS. Ar-Rum: 21)
Wedding Gift
Kehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, silahkan ketuk tombol di bawah ini:
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami sekeluarga apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan doa restu kepada kedua mempelai. Atas kehadiran serta doa restu, kami ucapkan terima kasih.
Selamat menempuh hidup baru. Semoga cinta dan bahagia selalu menyertai setiap langkah kalian berdua. Semoga menjadi keluarga sakinah, mawaddah, dan Rahmah
"Barakallah laka wa baraka 'alaika wa jama'a bainakuma fi khair" semoga Allah memberkahi kalian dan menjadikan jalan menuju surga