Mahasuci Allah telah menciptakan makhluk hidup dengan berpasang-pasangan. Begitu pula manusia. Sungguh besar rahmat dan karunia yang diberikan-Nya kepada keluarga Kami.
Maka izinkan Kami mengundang sekaligus mengharapkan doa restu dari bapak/ibu dan saudara/i dalam acara pernikahan kami.
Puja Adinda Gunawan,Lc.
Putri dari Bapak H. Budi Gunawan,S.Pd.I, M.M dan Ibu Jenabul Apiah RT 002/RW 002, Karangtengah, Cibadak, Sukabumi,Jawa Barat
Putra Dari Bapak H. Achmad Anas, S.Ag dan Ibu Hj. Siti Cahyatun,S.Ag Gg.santren, Kedung Maling 3, Kedungmaling, Kec. Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur 61361, Indonesia
Dengan memohon Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:
Jam berdetak begitu cepat, di antara momen mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami berharap dapat menyambut keluarga dan teman-teman untuk menyaksikan janji berkat kami di hari yang bahagia.
00Hari
00Jam
00Menit
00Detik
Our Gallery
Dan diantara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah diciptakan Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu mendapat ketenangan hati dan dijadikan-Nya kasih sayang diantara kamu.
Wedding Gift
Kehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, silahkan ketuk tombol di bawah ini:
mashaallah... selamat de haidar dan istri. Semoga menjadi keluarga sakinah, mawaddah, warahmah. Aamiin . Maaf tidak bisa hadir. Jauh sekali dari kalimantan. 😂
Masyaallah barakallah lakuma, semoga lancar sampai hari H, semoga selalu dikaruniai pernikahan yang sakinah mawaddah warrahmah, ruhuy rahayu bahagia terus sampai maut memisahkan, dikaruniai dzuriyat yang sholeh sholehah aamiin
selamattt memulai perjalanan merayakan cintaa, pujaaaa 🫶🏻✨️✨️
turut mendoakan agar senantiasa allah anugerahi kemudahan untuk persiapan acaranya 🫶🏻✨️✨️ juga untuk puja dan suami, semoga menjadi pasangan sehidup sesurga 🫶🏻🫶🏻✨️✨️✨️
Barakallahu lakuma, lancar sampai hari H ya Ustadzna Haidar & Ustadzah Puja, semoga nntinya menjadi keluarga yang samawa sampai surganya, Aamiin ya Rabb.. mohon doanya juga nih, supaya kami bisa menyusul di waktu yg tepat hehe 🤲✨
Selamat bwestiiww kuu puja adindaa🌸
Semoga kebahagian selalu melimpahi kalian berduaa, selamat menempuh jalan penuh cahaya terang nah indah bersama ✨
Rahmat Allah senantiasa memberkati kalian
Beribu doa barokah untuk kalian berdua, semoga bahtera rumah tangga kalian tenang dan damai dan berlabuh pada harapan dan cita cita para masayikh dan keluarga, dikaruniai keturunan yg solih dan solihah
Maa syaa Allah tabaarokalloh, Haidar kaget banget ternyata kamu mau menikah juga di tanggal yang sama🥹, Baarakallahulakuma wa jama'ah bainakuma fiie khoir, lancar sampai hari H, semoga menjadi keluarga yang sakinah mawaddah wa rohmah