Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
Ar-Rum Ayat 21
The honor of your presence is requested.
At the marriage of
Siti Rabiah Adawiyah, S.Si.
Putri Dari
Bapak Marsaman & Ibu Sunarti Nanan
Tiki Kautsar Basuki, S.E.
Putra Dari
Bapak H. Muhamad Basuki
& Ibu Hj. Rachmayanti Sulistyowati, M.Pd.
Save The Date
In the arithmetic of love, one plus one equals everything,
and two minus one equals nothing.
00Hari
00Jam
00Menit
00Detik
Akad Nikah
Minggu, 9 November 2025
Pukul : 09.00 WIB s/d selesai
Graha DLA Lt. 3
Jln. Otto Iskandar Dinata No.392, Nyengseret, Kec. Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat 40242
Marriage is the golden ring in a chain whose beginning
is a glance and whose ending is eternity
First Meet
Tak ada yang kebetulan dalam hidup iniβbegitu pula saat kami dipertemukan pertama kali di kelas Sekolah Pranikah Salman ITB. Di antara sesi-sesi diskusi dan perkenalan , kami mulai menyadari bahwa kami memiliki tujuan yang sama, dan perkenalan kami dimulai 24 Januari 2025. Siapa sangka, percakapan sederhana itu menjadi awal dari kisah kami. Setelah cukup mengenal lewat whatsapp, akhirnya kami memutuskan untuk bertemu secara langsung. Ada rasa gugup, ada juga rasa penasaranβtapi pertemuan pertama itu terasa begitu hangat dan penuh keyakinan.
Relationship
Tak butuh waktu lama untuk Mas Tiki menyatakan keseriusannya. Dengan niat baik, Mas Tiki menyampaikan keinginan untuk melangkah lebih jauh kepada orang tua. Alhamdulillah, langkah itu disambut dengan restu dan doa. Dari obrolan singkat tentang visi pernikahan, hingga kini bersiap menyambut hari bahagia, perjalanan kami dipenuhi banyak momen menyenangkanβmulai dari melakukan hiking bareng, olah raga bareng, masak bareng eksperimen menu (yang kadang malah gagal tapi tetap seru), hingga diskusi panjang soal impian-impian kecil kami nanti.
Engagement
Kami percaya bahwa pertemuan kami bukanlah kebetulan, melainkan bagian dari skenario indah yang telah dituliskan oleh Sang Maha Cinta.
Kami melangsungkan acara lamaran secara resmi12 Mei 2025. Suasana hari itu begitu penuh haru, tawa, dan rasa syukur. Seperti puzzle yang mulai tersusun, kami semakin yakin bahwa kami sedang berjalan menuju takdir terbaik yang Allah tulis.
9 November 2025 inilah hari yang kami nanti-nantikan: hari kami disatukan dalam ikatan suci pernikahan. Sebuah awal baru yang insyaAllah penuh berkah, cinta, dan kerja sama. Doakan kami agar rumah tangga yang kami bangun kelak selalu dipenuhi kasih sayang, keberkahan, dan menjadi jalan menuju surga-Nya.
Selaamt Biah.
Barakallahumma wabaraka 'alaika wajama'a baina khuma fii khair. Semoga menjadi keluarga sakinnah mawaddah warrohmah, bahagia sampai ke jannah
Selamat ya um tiki, semoga lancar, sukses , selamat dunia akhirat, jangan berantem dan ngambeg2an, cepet punya momongan, biar lebaran ada yg bantu ngocok kartu, wkkkk
Masyaallah, barakallah Tiki akhirnyaaaaa
Selamat menempuh hidup baru, semoga menjadi keluarga yang Sakinah, mawaddah, warohmah..
Btw udh hafal tepuk sakinahnya belum wkwkwk..
Selamat untuk lembaran baru yang akan segera dimulai ya teh Biah & suami kiranya cinta dan restu Tuhan selalu hadir dalam kehidupan rumah tangga nantinya π₯°
Barakallahu lakuma wa baraka 'alaika wa jama'a baina kuma fii khairin." (Semoga Allah memberikan keberkahan kepadamu dan menggabungkan kalian dalam kebaikan.) Amiin π
Selamat yaaa tikookk β¦ akhirnyaaaaa setelah perjalanan yang sangat panjang β¦ semoga panjang jodohnya dan semoga menjadi keluarga yang SAMAWA β¦ Aamiin Allohuma Aamiin
"Barakallahu laka wa barakaa alaika wa jamaa bainakumaa fii khoirin." tiki selamat..insya alloh menjadi keluarga Sakinah mawahdah warohmah... nanti nampilin tepuk sakinah nya tik pas di pelaminan wkwk.... untuk biah selamat bergabung ke keluarga besar tiki... welcome...
Biah alhamdulillah, bahagia sekali rasanya denger kabar dr biaah, teman sebangkuku jaman SMA, temen jajan hemat di kantin sepiring berdua. Semoga lancar sampai hari H, sakinah mawaddah wa rahmah, bahagia terus di dunia dan akhirat, sehidup sesurga dgn akang suaminya aamiin
Teh bii barakallah yaa!! selamat yaa tetehhhkuu. semoga allah lancarkan dan mudahkan semua urusan teteh dan suami sampai hari H nanti. Sakinah Mawaddah Warrahmah sampai jannah. Buat akang, suaminya teh biah...titip teh biah ya kang!! semoga allah sertakan kebahagiaan untuk teteh dan suami selalu, aamiin. Once again, selamat melaksanakan ibadah terpanjangg teteh!!
Barakallah Teh Biah. Finally. Sing janten keluarga Sakinah, Mawaddah, Warohmah, dilancarkan acaranya hingga hari H. Dan dimudahkan dalam rezeki dan segera diberikan momongan. Aamiin YRA
Barakallahu laka wa baraka 'alaika wa jama'a bainakuma fii khairin, turut bahagia untuk Biah & Tiki, semoga diberikan kesehatan , kelancaran menuju hari H dan menjadi keluarga yang SAMAWA di berikan turunan yang sholeh & shalehah, bahagia hingga tiil Jannah, Aamiin YRA
Selamaaat biii, semoga lancar ya, semoga nanti pernikahannya diberikan kebahagiaan dan keberkahan, segera diberikan momongan yang soleh dan soleha..aamiin yra π€²π₯³
Biahhhhhh barakallahhhh.. adik tersayangggg kita semuaaaaa.. terharuuuuu.. so happyyyy.. buat suami biah, harus dijaga baik2 biahnya, karna banyak emak2 yg sayang biahhh.. bahagia dunia akhirat ya kaliannn berduaaaa...